Ms-Word Modul 2 Mengenal Ms-Office Word
Panduanilkom - Modul 2 ini akan membahas tentang Ms-Office Word baik Office Word 2007/2010/2013/2016. Semua persi ini sama fungsinya yang membedakannya adalah tampilan dan ada menu baru tetapi tidak berbeda dari yang lainnya. fungsinya sama saja untuk mengolah kata.\
Apa itu Ms-Office Word ?
Microsoft Word merupakan program aplikasi pengolah kata (word processor) yang yang biasa digunakan untuk membuat laporan, dokumen berbentuk surat kabar, label surat, membuat tabel pada dokumen. Microsoft Word 2007/2010/2013/2016 merupakan program pengolah kata terbaru dari Microsoft.
Berikut ini adalah beberapa istilah yang akan dipakai dalam mengoperasikan Microsoft Word 2007/2010/2013/2016.
Title Bar
Menu Bar
Work Area
Horizontal Scroll Lock
Vertical Scroll Lock
Hotkey / shortcut
Digunakan
untuk mengatur batas kiri dan kanan dari suatu halaman
Apa itu Ms-Office Word ?
Microsoft Word merupakan program aplikasi pengolah kata (word processor) yang yang biasa digunakan untuk membuat laporan, dokumen berbentuk surat kabar, label surat, membuat tabel pada dokumen. Microsoft Word 2007/2010/2013/2016 merupakan program pengolah kata terbaru dari Microsoft.
Berikut ini adalah beberapa istilah yang akan dipakai dalam mengoperasikan Microsoft Word 2007/2010/2013/2016.
Title Bar
merupakan
baris judul yang menunjukan lembar kerja yang sedang aktif
Menu Bar
Merupakan
menu-menu yang ada pada microsoft word yang dapat digunakan untuk melakukan perintah
tertentu. Yang termasuk menu bar FILE , HOME , INSERT , PAGE LAYOUT ,
REFERENCES , MAILINGS , REVIEW, VIEW.
Status Bar
Menunjukan
baris menu yang sedang aktif.
Work Area
Merupakan
lembar kerja yang ada di microsoft word.
Horizontal Scroll Lock
Digunakan
untuk menggeser/menggulung layar ke kiri dan ke kanan
Vertical Scroll Lock
Digunakan
untuk menggeser/menggulung layar ke atas dan ke bawah
Hotkey / shortcut
Berupa
kombinasi beberapa tombol tertentu pada
keyboard yang menyebabkan program aplikasi yang sedang berjalan untuk melakukan
suatu proses tertentu
Toolbar
Pada Word 2010/2013/2016 disebut ribbon)
Ruler Margin
First
Line Indent
digunakan untuk mengatur posisi huruf pertama pada setiap awal paragraf
Hanging Indent
Digunakan untuk mengatur posisi huruf
setelah baris pertama pada suatu paragraf
left Indent
Digunakan untuk mengatur batas kiri semua teks
Right Indent
digunakan untuk mengatur batas kanan semua teks
Materi lainnya akan dibahas di modul selanjutnya ❤❤❤
0 Response to "Ms-Word Modul 2 Mengenal Ms-Office Word"
Post a Comment
Silahkan beri tanggapan anda